Dagadu Dukung Wirausaha, Fasilitasi Kegiatan Market Challenge DSC XI

erja sama strategis antara DSC XI dengan Dagadu Djokdja terjalin. Kerja sama ini juga sebagai cerminan komitmen program kewirausahaan Diplomat Success Challenge yang diinisiasi Wismilak Foundation untuk mewujudkan visi membentuk ekosistem wirausaha Indonesia yang lebih solid dan kuat.