Eksistensi batik jumputan mengalami kemerosotan tajam selama pandemi Covid-19. Namun para perajinnya, sebagai pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), terus berupaya menggeliat.

Eksistensi batik jumputan mengalami kemerosotan tajam selama pandemi Covid-19. Namun para perajinnya, sebagai pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), terus berupaya menggeliat.
Warga sekitar Kali Code mencoba kembali memanfaatkan belik. Pancuran sumber mata air tanah yang umumnya muncul dekat aliran kali. Belik dimanfaatkan warga untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga dan layak konsumsi.
Sejumlah reklame yang berada di tepi jalan raya Jogja-Solo dicabut paksa kemarin (1/8). Hal ini karena tiga tiang reklame dan tiga reklame yang menempel di pagar, berada di zona penyangga kawasan Candi Kalasan.
Plt Kepala Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) DIJ Zaimul Azzah menjelaskan, aksi pembersihan reklame baru dilakukan oleh Satpol PP Sleman kemarin. Padahal, BPCB telah melayangkan surat keberatan pemasangan reklame di kawasan Candi Kalasan sejak 11 Mei. Surat itu, ditujukan kepada Bupati Sleman. “Berdasarkan hal ini kami sangat keberatan apabila tiang reklame dipasang pada lokasi tersebut,” ujarnya dalam surat yang ditandatanganinya.
Setelah dua kali digelar daring karena pageblug korona, tahun ini Gelar Budaya Etnis 2022 DIJ kembali berlangsung secara luring. Gelaran yang diikuti Ikatan Keluarga Pelajar Mahasiswa (IKPM) Jogjakarta ini saling mempromosikan budaya masing-masing.
Kecelakan lalu lintas kembali terjadi di Bukit Bego, Wukirsari, Imogiri, Bantul. Di ruas Jalan Imogiri-Dlingo di mana belum lama terjadi kecelakaan bus yang menewaskan 14 penumpangnya dari Sukoharjo, Jateng itu, kali ini menimpa truk pengangkut pupuk organik.
Hari Iswandjono terbakar hidup-hidup di kamarnya, Kampung Purbonegaran, Terban, Gondokusuman, Kota Jogja. Pria 70 tahun yang memiliki riwayat stroke ini kerap menumpuk bungkus makanan di dalam kamar. Padahal dia juga kerap merokok dan menyalakan obat nyamuk bakar dalam kamar.
Beredarnya isu pemaksaan pemakaian jilbab untuk siswa di SMAN 1 Banguntapan, Bantul, ditanggapi Pemprov DIJ. Ancaman sanksi menanti hingga disiplin pegawai jika terbukti melakukan tindakan di sekolah berkategori milik pemerintah itu.
Pemerintah Kota (Pemkot) Jogja mulai melakukan penertiban wilayah penyangga wisata Malioboro.
Universitas Gadjah Mada (UGM) Jogjakarta bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang melakukan penanaman mangrove di sepanjang pesisir Pantai Utara Jawa, wilayah Kabupaten Serang.
Memasuki musim kemarau, suhu udara dingin sangat teras di wilayah Daerah Istimewa Jogjakarta (DIJ). Fenomena ini, bagi orang Jawa disebut bediding. Normalnya, suhu udara berkisar 31-33 derajat celcius.
Orang Muda Ganjar (OMG) DIY yang terdiri dari anak muda, mahasiswa, dan milenial menebar inspirasi Ganjar Pranowo yang peduli terhadap kesejahteraan petani. Bentuknya ialah dengan cara membagikan kebutuhan tani untuk ribuan petani di Kabupaten Gunungkidul.
Big Bad Wolf (BBW), bazar buku Internasional kembali digelar offline mulai 28 Juli hingga 7 Agustus 2022.
Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayaan) DIJ menggelar Catur Sagatra 2022 secara luring di Bangsal Kepatihan Kompleks Kantor Gubernur DIJ, Jumat malam (22/7).
Kasus Covid-19 yang terjadi masih fluktuatif. Bahkan, kini kembali mengalami kenaikan. Meski begitu, pembelajaran tatap muka (PTM) masih diupayakan tetap berjalan.
Keluhan sebagian pedagang kaki lima (PKL) yang turun omzet lantaran sepi pembeli di Teras Malioboro (TM) 2 belum juga direspon baik oleh Pemprov DIJ.
Pertunjukan teater berjudul Bingkas Timur usai digelar di Concert Hall Taman Budaya Yogyakarta (TBY) Kamis (21/7) malam.
PT PLN (persero) tengah serius mengajak masyarakat beralih dari kompor LPG menjadi kompor induksi.
Seperti sudah diperkirakan, Juli ini ada kenaikan jumlah terkonfirmasi positif Covid-19. Merespon adanya lonjakan kasus Covid-19 di wilayah DIJ, operasi protokol kesehatan (prokes) akan digencarkan kembali. Satuan Polisi Pamong Praja (PP) akan kembali mengawasi pemakaian masker di ruang terbuka.
Kabupaten Kulonprogo dan Kota Probolinggo, Jawa Timur memiliki banyak kesamaan. Salah satunya menjadi jalur akses menuju destinasi wisata nasional. Kulonprogo memiliki program Bedah Menoreh. Sementara Probolinggo sudah sukses menggaet wisatawan untuk tinggal lebih lama di kota Probolinggo kendati bukan “pemilik” Gunung Bromo.